Onigiri: Resep dan Cara Mengolah Nasi Kepal yang Imut Khas Jepang

– Beri garam, lada bubuk, kaldu bubuk, aduk rata. Masak hingga matang.
– Scramble Egg: Campur jadi satu telur, garam, kaldu jamur, air aduk rata.

– Panaskan wajan beri sedikit minyak, masukan telur, masak sambil diaduk-aduk menjadi scramble egg. Sisihkan.
– Rebus sayuran sebentar saja dengan garam, tiriskan.

– Ambil nasi, beri isian ayam, scramble egg, sayur, kepal bentuk menjadi onigiri.
– Bentuk menjadi karakter kucing atau sesuai kreasi dan imajinasi anda supaya lebih unyu dan imut.
– Hias dengan Nori dan keju slices. Sajikan.

Itulah cara membuat Onigiri, nasi kepal imut dan unyu dengan berbagai bentuk khas dari Negeri Sakura, Jepang.***

KONTEN MENARIK UNTUK ANDA

KONTEN PILIHAN UNTUK ANDA