Blora  

MANTUL Buat HEALING! 10 Destinasi Wisata Terpopuler di Blora dengan Sejuta Pemandangan Ikonik dan View Menarik

Lolo Kabarcepu
Mantul Buat Healing 10 Destinasi Wisata Terpopuler di Blora dengan Sejuta Pemandangan Ikonik dan View Menarik
Bukit Cengklik, destinasi wisata alam di Blora.

Bendungan Randugunting terletak di Desa Kalinanas, Kecamatan Japah, Kabupaten Blora adalah destinasi wisata dengan pemandangan alam yang sangat menarik untuk dikunjungi.

Diresmikan oleh Presiden Joko Widodo pada Januari tahun 2022, Bendungan Randugunting menjadi salah satu objek pariwisata yang sangat populer di Kabupaten Blora.

Bendungan ini memiliki kapasitas tampung air sekitar 14,4 juta meter kubik dan mengairi kurang lebih 650 hektar sawah yang berada di Kabupaten Blora, Pati dan Rembang.

3. Noyo Gimbal View

Noyo Gimbal View
Noyo Gimbal View, destinasi wisata terpopuler di Blora.

Terletak di Desa Bangsri, Kecamatan Jepom, Kabupaten Blora, destinasi wisata ini menawarkan spot foto yang menarik dan Instagramable.

Noyo Gimbal View, menjadi salah satu destinasi wisata di Blora yang sangat populer khususnya di kalangan anak-anak muda.

Sejumlah wahana permainan serta berbagai macam kuliner khas Blora, dapat Anda temukan saat Anda berkunjung ke destinasi wisata ini.

4. Waduk Tempuran

Waduk Tempuran
Waduk Tempuran, destinasi wisata terpopuler di Blora.

Daya tarik dari destinasi wisata yang terletak di Desa Tempuran, Kecamatan Blora, Kabupaten Blora ini adalah beberapa rumah makan yang menawarkan berbagai macam jenis masakan ikan air tawar khas Tempuran.

Terdapat pondok-pondok lesehan yang menjajakan kuliner lezat seperti ikan bakar dan menu seafood lainnya di rumah makan yang berada di dekat Waduk Tempuran ini.

KONTEN MENARIK UNTUK ANDA

KONTEN PILIHAN UNTUK ANDA