Wisata  

Buruh Kawah Ijen dan Kisah di Balik Keindahan Gunung Ijen

Buruh Kawah Ijen dan Kisah di Balik Keindahan Gunung Ijen

Dengan perkiraan ini, wisatawan harus memulai perjalanan dari Kalipuro sekitar pukul 01.30 WIB dini hari.

Keunikan Blue Fire yang kontras dengan suasana malam menjadi daya tarik utama bagi para penikmat keindahan alam.

Fenomena ini hanya dapat ditemukan di satu tempat di Indonesia, yaitu di Jawa Timur.

Dahulu, kawasan Kawah Ijen jauh lebih luas. Namun letusan dahsyat 3500 tahun silam menghasilkan dua gunung kembar, salah satunya Gunung Merapi yang padam.

Nama Ijen sendiri menunjukkan bahwa gunung ini memiliki kawah satu-satunya di antara gunung-gunung di sekitarnya, seperti Meranti, Gunung Raung, dan Kawah Wurung. Kata Ijen dalam bahasa Jawa berarti “sendiri”.

Menurut catatan pengelola Taman Wisata Alam Kawah Ijen, Gunung Ijen telah meletus sebanyak 4 kali, yaitu pada tahun 1796, 1817, 1913, dan terakhir pada tahun 1936.

Gunung ini juga menjadi sumber pendapatan bagi warga sekitar menghasilkan dengan belerang hingga jutaan meter kubik setiap tahunnya . ***

KONTEN MENARIK UNTUK ANDA

KONTEN PILIHAN UNTUK ANDA