Wisata  

12 Tempat Wisata di Tegal, Bikin Liburan Makin Seru

S1
tempat wisata di Tegal Waduk cacaban
unsplash

KABARCEPU.ID – Selain terkenal dengan warteg dan bahasa ngapaknya, tempat wisata di Tegal juga menyimpan sejuta pesona yang menakjubkan.

Jika kamu mencari rekomendasi untuk menikmati liburan, artikel ini akan mengulas beberapa tempat wisata di Tegal yang patut kamu kunjungi.

Tempat wisata di Tegal potensinya lebih luas dari pada sekadar kuliner dan wawung kecil. Diketahui, Tegal dikenal sebagai kota yang kaya akan warung kecil, terutama warteg yang telah menjadi ikon kuliner lokal.

Keindahan alamnya yang menakjubkan menjadi daya tarik bagi wisatawan lokal maupun mancanegara. Sayang sekali jika pesona alam dan tempat wisata di Tegal yang populer tidak dimanfaatkan secara maksimal.

Jika Anda berencana untuk berlibur di Provinsi Jawa Tengah, jangan lewatkan kesempatan untuk mengunjungi tempat wisata di Tegal.

Beragam tempat wisata di Tegal, sangat menarik yang sayang untuk dilewatkan. Terletak di jalur pantura, Tegal terkenal dengan keindahan alamnya yang memukau.

Secara geografis, Tegal terbagi menjadi tiga wilayah, yaitu dataran tinggi, perkotaan, dan kawasan pesisir.

Supaya kamu tidak bingung dalam merencanakan liburan, berikut ini beberapa rekomendasi tempat wisata di Tegal yang dapat kamu kunjungi!

Rekomendasi Tempat Wisata di Tegal

Ulasan tempat wisata di Tegal ini, liaransir dari traveloka. Untuk kamu yang berencana menghabiskan masa liburan.

1. Bahari Waterpark

Bahari Waterpark merupakan wisata air terbesar di Tegal. Tempat wisata Tegal ini tersedia berbagai wahana air seperti Kiddy Pool, Wave Pool, River Pool dan masih banyak lagi lainnya.

KONTEN MENARIK UNTUK ANDA

KONTEN PILIHAN UNTUK ANDA